Selamat Datang, ini adalah website resmi Kalurahan Donomulyo

Pelantikan Tim Penjaringan Pamong - Lengkong akan Punya Dukuh Baru

04 Agustus 2022 09:57:11  Admin Donomulyo  954 Kali Dibaca  Berita Desa

Senin, 01 Agustus 2022 telah dilaksanakan pelantikan tim penjaringan dan penyaringan calon pamong kalurahan Donomulyo yaitu untuk jabatan Dukuh Lengkong. Acara dihadiri oleh Lurah, Pamong Kalurahan, BPKal, serta Tokoh masyarakat Padukuhan Lengkong. Tim tersebut di atas dilantik oleh Lurah Donomulyo, Sukijan.

Tim beranggotakan 9 orang yang ditunjuk Lurah dan atas dasar berintegritas, 9 orang tersebut adalah : Sutarno, SPd, Setiyono ST, Endang Sri Supartini, Widarsih, SE, Ekawati SPd, Hendrik Sulistiono, Mujiyana, Paidin, Ari Sugiyana.

Kemudian dalam sambutannya Lurah Donomulyo menyampaikan bahwa dalam menjalankan tugas dan tahapan tim harus netral dan bertanggung jawab kepada masyarakat dan Tuhan YME sesuai dengan sumpah janji yang telah diucapkan. Abdul basir, SPd Ketua BPKal menyampaikan dalam sambutanya tim harus bekerja sesuai dengan jadwal dan tahapan yang selanjutnya akan dibuat oleh tim.

Dukuh Lengkong yaitu Sudiyana sudah mengabdi di Kalurahan selama 35 tahun dan akan berakhir jabatan pada bulan Nopember 2022. (BL)

Kirim Komentar


Nama
No. Hp
E-mail
Isi Pesan
  CAPTCHA Image [ Ganti gambar ]
  Isikan kode di gambar
 


Rabu, 09 April 2025
22 : 38 : 15

Wilayah Kalurahan

Buka Peta

Aparatur Kalurahan

Back Next
1 / 17
SUKIJAN
Lurah

Statistik Penduduk

Jumlah Penduduk
Bar chart with 3 bars.
The chart has 1 X axis displaying categories.
The chart has 1 Y axis displaying Jumlah. Range: 0 to 7500.
Highcharts.com
End of interactive chart.

Komentar Terbaru

Info Media Sosial

Lokasi Kantor Kalurahan


Kantor Desa
Alamat : Jl. Bandung Kalurahan Donomulyo Kapanewon Nanggulan Kabupaten Kulon Progo
Kalurahan : Donomulyo
Kapanewon : Nanggulan
Kabupaten : Kulon Progo
Kodepos : 55671
Telepon : 0274
Email : donomulyo.desa@gmail.com

Statistik Pengunjung

  • Hari ini:43
    Kemarin:119
    Total Pengunjung:86.730
    Sistem Operasi:Unknown Platform
    IP Address:3.137.184.154
    Browser:Mozilla 5.0